Denmark
Denmark mulai dijuluki "Tim Dinamit" sejak tampil impresif di Piala Dunia 1986. Ketika itu Preben Elkjaer, Soren Lerby, dan Michael Laudrup berjaya di babak pertama dengan menekuk Skotlandia (1-0), Uruguay (6-1), dan Jerman Barat (2-0). Mereka baru dijinakkan Tim Matador Spanyol (5-1) di perdelapanfinal berkat empat gol yang dibuat Emilio "Burung Nazar" Butragueno.- AsosiasiDBU
- JulukanDanish Dynamite
- Pelatih
- KaptenDaniel Agger
- CapsPeter Schmeichel (129 caps)
- Top SkorJohn Dahl Tomasson & Poul Nielsen (52 gol)
- Piala Eropa
- Juara(1992)
Enam tahun kemudian dinamit Denmark meledak di putaran final Piala Eropa 1992. Mereka tampil sebagai kampiun setelah mengalahkan dua raksasa sepakbola Eropa: Belanda di semifinal dan Jerman di final. Ini tentu prestasi yang luar biasa mengingat tim ini datang sebagai pengganti, menyusul keputusan FIFA dan UEFA mendiskualifikasi Yugoslavia sehubungan perang yang berkecamuk di wilayah Balkan.
Sejak itu "ledakan" Denmark cenderung menurun. Usai memenangi gelar paling bergengsi se-Eropa, Denmark tenggelam. Mereka tak lolos Piala Dunia 1994; terhenti di perempatfinal Piala Dunia 1998; dan kembali kandas di babak pertama Piala Eropa 2000. Di Piala Dunia 2002 Brian Laudrup dkk kandas di babak II karena ditekuk Inggris 0-3.
Denmark membaik di Euro 2004 dengan mencapai babak perempatfinal, namun harus meratapi nasib tidak lolos ke putaran final Piala Dunia 2006 dan Euro 2008.
Dua tahun lalu Denmark berhasil menembus Piala Dunia di Afrika Selatan, tapi performanya tidak cukup bagus. Mereka kalah dari Belanda, menang dari Kamerun, tapi kalah lagi dari Jepang di pertandingan ketiga grup, dan itu membuatnya masuk kotak.
Di babak kualifikasi Piala Eropa 2012 Denmark cukup beruntung tidak berada di grup yang ketat. Tim favorit di Grup H, Portugal, pun tidak terlalu impresif. Hasilnya, meski sempat kalah di pertandingan kedua di kandang Portugal, Dennis Rommedahl dkk. bisa memenangi persaingannya pula dengan Norwegia, Islandia dan Siprus.
Tim asuhan Morten Olsen memastikan diri lolos ke Polandia-Ukraina dengan mengalahkan Portugal 2-1 di kandang sendiri di pertandingan terakhir grup.
Berada di grup maut bersama Jerman, Belanda, dan Portugal, Denmark mungkin diprediksi sulit lolos. Namun karakter Denmark tetaplah sama: mereka tipikal tim Skandinavia yang gigih di lapangan, berani bertempur, dan tentu saja memiliki peman-pemain bagus, yang telah ditempa di kompetisi ketat di Eropa.
Road to Poland-Ukraine
vs Islandia (H) 1-0
vs Portugal (A) 1-3
vs Siprus (H) 2-0
vs Norwegia (A) 1-1
vs Islandia (A) 2-0
vs Norwegia (H) 2-0
vs Siprus (A) 4-1
vs Portugal (H) 2-1
Semoga bermanfaat
Sumber : http://sport.detik.com/
Related Post:
Sport
- Terkenang Simoncelli, Lorenzo Pertimbangkan Pensiun?
- Titik Balik Kebangkitan Rossi
- Kini Kaka Tak Berharap Jadi Pemain Inti yang Penting Main
- Stephan El Shaarawy Siap Sambut Kaka
- Nil Maizar Bersyukur Bepe cs Bergabung
- Perubahan Hak Siar Liga Sepakbola Eropa [UPDATED!]
- La Liga Spanyol 2012 - 2013
- Wow, Seragam Olimpiade London Ternyata Made in Indonesia
- Ogbonna, Calon Kuat Pengganti Thiago
- Ibra Segera Melenggang ke PSG
- Thiago Silva Resmi Berkostum PSG
- Permintaan Maaf Stoner untuk Bautista
- Rossi: Hayden & Crutchlow Sama Saja
- Rossi: Di Mugello, Penampilan Terbaik Ducati
- Competition format
- Liga Champion Pindah Channel SCTV
- Jadwal Liga Champions Musim 2012 - 2013
- Daftar Klub Liga Champions Eropa 2012-2013
- AC Milan Tolak Naikkan Gaji Kevin-Prince Boateng
- Ricardo Kaka dan Kevin-Prince Boateng Akan Ditukar?
- SPESIAL: Rapor Pemain Chelsea Di Euro 2012
- Cesc Fabregas & Gerard Pique Persembahkan Gelar Untuk Keluarga Miki Roque
- XL Man Of The Match: Spanyol 4-0 Italia
- Cesare Prandelli: Kami Sudah Lakukan Yang Terbaik
- DAFTAR JUARA Piala Eropa: Spanyol Samai Koleksi Gelar Jerman
FootBall
- Kini Kaka Tak Berharap Jadi Pemain Inti yang Penting Main
- Stephan El Shaarawy Siap Sambut Kaka
- FC Internazionale Hajar Hajduk Split
- Los Che Ditunggu Agenda Padat di Jakarta
- Lawan Indonesia, Valencia Janji Main Serius
- Nil Maizar Bersyukur Bepe cs Bergabung
- Transfers Pemain Liga Inggris ( Premier League 2012 - 2013 )
- Transfers Bundesliga 2012-2013
- Transfer Pemain Seri A 2012 - 2013
- Perubahan Hak Siar Liga Sepakbola Eropa [UPDATED!]
- Jadwal Siaran Langsung Liga Inggris 2012-2013
- La Liga Spanyol 2012 - 2013
- Siaran Liga Italia - Jadwal Serie A 2012-2013
- Zlatan Ibrahimovic : Sekarang PSG Lebih Baik daripada Milan
- Pemegang Hak Siar Liga Eropa 2012/2013
- Bursa Transfer Pemain Bundesliga Jerman 2012-2013
- Tinggalkan Madrid Murni Keputusan Saya
- "Modric Gabung Madrid, Persaingan Lini Tengah Semakin Sengit"
- Ogbonna, Calon Kuat Pengganti Thiago
- Competition format
- Liga Champion Pindah Channel SCTV
- Jadwal Liga Champions Musim 2012 - 2013
- Daftar Klub Liga Champions Eropa 2012-2013
- Bursa Transfer Pemain Liga-Liga Eropa ( Update ) 2012/2013
- AC Milan Tolak Naikkan Gaji Kevin-Prince Boateng
Widget by [ Iptek-4u ]